Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Berani Menentang Pemerintah AS, Ini yang Bikin Netanyahu Percaya Diri

Reporter

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
Joe Biden dan Benjamin Netanyahu. REUTERS
Joe Biden dan Benjamin Netanyahu. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, JakartaHanya beberapa hari setelah perselisihan publik dengan Presiden AS Joe Biden, Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu beralih ke upaya terakhir dan kekuatan paling kuat yang mendukung Israel di AS: lobi Israel.

Di acara "American Israel Public Affairs Committee" (AIPAC) pekan lalu, Netanyahu mengecam Biden atas pernyataan-pernyataannya, seperti militer Israel yang telah membunuh terlalu banyak warga sipil, Netanyahu menyakiti Israel dengan menghalangi negara Palestina, dan persoalan yang dia harus mengizinkan Otoritas Palestina untuk memerintah Gaza.

Netanyahu langsung meledak dan mengatakan, “Anda tidak bisa mengatakan bahwa Anda mendukung hak Israel untuk hidup dan mempertahankan diri dan kemudian menentang Israel ketika mereka menggunakan hak tersebut... Anda tidak bisa mengatakan Anda mendukung tujuan Israel untuk menghancurkan Hamas dan kemudian menentang Israel ketika mereka mengambil tindakan yang diperlukan.”

Netanyahu bukanlah orang baru dalam politik Amerika setelah berteman dengan empat presiden Amerika dan partai Republik dan memanfaatkan aliansi militer dan diplomatik yang tidak dapat dilakukan oleh negara lain.

AIPAC Mencekik Pemerintahan AS

Menurut Rodney Martin, mantan staf legislatif AS, AIPAC dan kelompok lobi pro-Israel lainnya di Amerika telah berhasil mencekik pemerintah AS.

Martin membuat pernyataan tersebut dalam sebuah wawancara eksklusif untuk PressTV pekan lalu sambil mengomentari sikap Washington yang mengirimkan persenjataan ke Israel dalam upaya pembunuhannya terhadap Gaza.

Martin merinci bagaimana AS membanjiri pendudukan dengan senjata bukanlah hal yang baru, dan mencatat bahwa AIPAC dan kelompok Zionis lainnya telah “berhasil mencekik pemerintah Amerika Serikat, terutama secara historis di Kongres.”

Dia mencatat meningkatnya perbedaan pendapat di dalam Partai Demokrat mengenai perang di Gaza dan menyebutnya sebagai “perkembangan yang sangat positif.”

Martin merinci bahwa Partai Republik “didominasi oleh Zionis yang fanatik dan rasis” dan menyatakan keyakinannya bahwa Donald Trump mungkin “mengakhiri” kesulitan yang ada saat ini dengan cara tertentu, dan menyatakan bahwa ia tidak senang dengan Perdana Menteri Israel baru-baru ini.

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jaksa ICC Sedang Upayakan Surat Perintah Penangkapan Netanyahu dan Pemimpin Hamas

12 menit lalu

Jaksa Pengadilan Kriminal Internasional Karim Khan. REUTERS/Piroschka van de Wouw
Jaksa ICC Sedang Upayakan Surat Perintah Penangkapan Netanyahu dan Pemimpin Hamas

Jaksa ICC sedang meminta surat perintah penangkapan bagi pemimpin Hamas Yahya Sinwar dan PM Israel Benyamin Netanyahu


Reaksi Dunia terhadap Kabar Jatuhnya Helikopter Presiden Iran

9 jam lalu

Warga Syiah Iran berdoa untuk Presiden Iran Ebrahim Raisi, menyusul jatuhnya helikopter yang membawanya, di kuil Imam Ali di kota suci Najaf, Irak 19 Mei 2024. REUTERS/Alaa Al-Marjani
Reaksi Dunia terhadap Kabar Jatuhnya Helikopter Presiden Iran

Helikopter Presiden Iran Ebrahim Raisi jatuh di sebuah pegunungan di tengah kabut, nasibnya hingga berita ini diturunkan belum diketahui.


Menteri Israel Benny Gantz Ancam Mundur dari Kabinet Perang Netanyahu

22 jam lalu

Menteri kabinet Darurat Israel dan politisi oposisi Benny Gantz pergi setelah dia berbicara kepada pers di Kiryat Shmona, Israel 14 November 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Menteri Israel Benny Gantz Ancam Mundur dari Kabinet Perang Netanyahu

Kabinet perang Israel diambang perpecahan. Menteri Benny Gantz yang merupakan tokoh oposisi mengancam akan menarik dukungan dari pemerintahan.


Kabinet Perang Israel Pecah, Netanyahu Tak Bisa Kendalikan Menterinya

1 hari lalu

PM Israel Benyamin Netanyahu dan istrinya, Sara. REUTERS
Kabinet Perang Israel Pecah, Netanyahu Tak Bisa Kendalikan Menterinya

Netanyahu dan sejumlah pejabat Israel berselisih soal pengendalian Gaza setelah perang dengan Hamas selesai.


Joe Biden: RUU Penerbangan hingga Tarif Impor dari Cina

2 hari lalu

Presiden AS Joe Biden saat kunjungannya di Chavis Community Center di Raleigh, North Carolina, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Elizabeth Frant
Joe Biden: RUU Penerbangan hingga Tarif Impor dari Cina

Joe Biden menandatangani rancangan undang-undang penerbangan yang bisa meningkatkan (kualitas) staf pengawas lalu-lintas udara


DPR AS Loloskan RUU yang Mendorong Biden Kirim Senjata ke Israel

3 hari lalu

Ketua DPR yang baru terpilih Mike Johnson (R-LA) mengambil sumpah jabatannya setelah ia terpilih menjadi Ketua DPR baru di US Capitol di Washington, AS, 25 Oktober 2023. REUTERS/Elizabth Frantz
DPR AS Loloskan RUU yang Mendorong Biden Kirim Senjata ke Israel

RUU tersebut diperkirakan tidak akan menjadi undang-undang, tetapi lolosnya beleid itu di DPR AS menunjukkan kesenjangan pada tahun pemilu soal Israel


Setelah Perang Gaza Usai, Apa Sebenarnya Rencana Netanyahu?

3 hari lalu

PM Israel Benyamin Netanyahu dan istrinya, Sara. REUTERS
Setelah Perang Gaza Usai, Apa Sebenarnya Rencana Netanyahu?

Ketika Israel terus mengebom Gaza, banyak pertanyaan tentang kapan Israel akan berhenti dan apa yang akan dilakukan Netanyahu selanjutnya.


Top 3 Dunia: Rencana Arab untuk Palestina hingga Surat Orang Tua Tentara Israel

3 hari lalu

Warga Palestina bepergian dengan mobil saat mereka melarikan diri dari Rafah setelah pasukan Israel melancarkan operasi darat dan udara di bagian timur kota Gaza selatan, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di Jalur Gaza selatan, 8 Mei 2024. REUTERS/Hatem Khaled
Top 3 Dunia: Rencana Arab untuk Palestina hingga Surat Orang Tua Tentara Israel

Top 3 dunia adalah rencana negara-negara Arab terhadap Palestina, para orang tua tentara Israel mengirim surat dan ancaman 5 negara ke ICJ.


Posisi Joe Biden Melemah dalam Jajak Pendapat, Apa Sebabnya?

3 hari lalu

Para pengunjuk rasa ditahan di Universitas California Los Angeles (UCLA), selama protes pro-Palestina, ketika konflik antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas berlanjut, di Los Angeles, California, AS, 2 Mei 2024. REUTERS/Mike  Blake
Posisi Joe Biden Melemah dalam Jajak Pendapat, Apa Sebabnya?

Cara Biden menangani isu Gaza menjadi penentu penting untuk suara pemilu nanti.


Ini Rencana Besar Negara-negara Arab untuk Palestina Pascaperang

4 hari lalu

Foto satelit menunjukkan tenda dan tempat berlindung di sebuah universitas, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Khan Younis, Gaza, 15 Mei 2024. Maxar Technologies/Handout via REUTERS
Ini Rencana Besar Negara-negara Arab untuk Palestina Pascaperang

Negara-negara Arab berkumpul membahas masa depan Palestina pascaperang.